Asal Usul dan Kisah Singkat San Guan Da Di 三官大帝 (Dalam rangka Shejit Sam Guan Da Di - Shui Guan Bln 10 tgl 15 Imlek)


Asal Usul dan Kisah Singkat San Guan Da Di 三官大帝 (Dalam rangka Shejit Sam Guan Da Di - Shui Guan Bln 10 tgl 15 Imlek)

San Guan Da Di 三官大帝 terdiri dari Tian Guan 天官 , Di Guan 地官dan Shui Guan 水官.
Sam Koan Tay Tee (三官大帝) juga disebut Sam Kay Gong 三界公atau Sam Goan Kong 三元公 sebagai Tri Murti Taois adalah sebagai wakil Tuhan Yang Maha Esa di dunia. Ia nampak dalam perwujudan sebagai Kaisar Tiga Dunia – Langit, Bumi dan Air:

  • Kaisar Giauw 堯帝(2275 – 2258 SM) -Tian Guan (Thian Koan - Hokkian)memberikan Rahmat kepada umat manusia.Ia diperingati pada hari Siang Goan (masa awal) yaitu tanggal Cia Gwee 15 (tanggal 15 bulan 1 pada kalendar Imlek Tiongkok).
  • Kaisar Sun 舜帝(2225 – 2208 SM) - Di Guan (Tee Koan — Hokkian)memberikan pengampunan dosa kepada roh-roh di akhirat, dan umat manusia di dunia. Ia diperingati pada hari Tiong Guan (masa pertengahan) yaitu tanggal Cit Gwee 15 (tanggal 15 bulan 7 pada kalendar Imlek Tiongkok).
  • Kaisar Ie 禹帝(2205 – 2197 SM) - Shui Guan (Cui Koan — Hokkian)menjaga kelestarian bumi dari bencana banjir dan bencana alam lainnya. Ia diperingati pada hari Hee Guan (masa akhir) yaitu tanggal Cap Gwee 15 (tanggal 15 bulan 10 pada kalendar Imlek Tiongkok).
Oleh : Gerbang Kebajikan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Tentang Penulis

Tentang Penulis
Mengky Mangarek, salah satu IT preneur, penggemar kisah para Buddha, Bodhisattva serta penulis buku dan komik Zen, juga pernah mengisi di beberapa radio talk, seminar dan penulis / admin dibeberapa blog seperti Kisah Para Dewa dan Cetya Tathagata yang telah memiliki lebih dari 20,000 pembaca setia.

tentang penulis

tentang penulis
Jacky Raharja adalah seorang entrepreneur kelahiran 10 February 1982 dan berdomisili di Jakarta. Mengawali karier profesional sebagai seorang Marketer pada sebuah Top Multinational Company yang bergerak di bidang FMCG pada tahun 2007. Mempunyai passion yang sangat tinggi dalam hal brand management & strategic dan meninggalkan dunia profesional pada tahun 2013 sebagai Brand Manager demi mengejar passion lainnya yaitu menjadi seorang Entrepreneur yang mempunyai jaringan bisnis sendiri. Bergabung dengan Cetya Tathagata Jakarta sebagai bagian dari committee sejak tahun 2005 dan sebagai salah satu kontributor atas artikel-artikel pada social media Cetya Tathagata Jakarta.

Most Reading

Diberdayakan oleh Blogger.