ASAL USUL DAN KISAH BUDDHA HIDUP JI GONG (Chi Kung Hok Hud) Part 2
Setelah berjalan jauh, tibalah Li Xiuyuan di Kuil Ling Yin. Setelah menceritakan kepada Bhikkhu Kepala maksudnya untuk menjadi seorang Bhikkhu, Li Xiuyuan jatuh pingsan karena kelaparan. Bhikkhu kepala yang mengetahui jati diri Li Xiuyuan adalah titisan Lohan Penakluk Naga bertubuh emas , maka sang Bhikkhu kepala mengetok dahi Li Xiuyuan sebanyak tiga kali. Li Xiuyuan tiba2 sadar dan mengetahui siapa dirinya. Oleh Bhikkhu kepala, Li Xiuyuan diberi nama Bhikkhu (bukan Ji Gong / Chi Kung) .
Setelah menjadi Bhikkhu, Li Xiuyuan sering menganggu bhikkhu lain yang
kurang melatih diri. Sering kali Li Xiuyuan mencuri jubah bhikkhu yang
kurang taat dan mengadaikannya untuk membeli arak atau daging. wakil
Bhikkhu kepala yang gila hormat juga jadi salah satu korbannya, dimana
jubah dari Wakil Bhikkhu kepala ini digadaikan oleh Li Xiuyuan.
Bersambung.....
Bersambung.....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar